Rabu, 08 Agustus 2018
------------------------DUA PENOLAKAN Yesus (diutus hanya untuk Israel & roti untuk anak-anak, bukan untuk anjing) TIDAK MEMBUAT SURUT KEGIGIHANNYA untuk memohon sehingga AKHIRNYA YESUS MENGABULKAN: "Hai Ibu, SUNGGUH BESAR IMANMU! Terjadilah bagimu seperti yang KAUKEHENDAKI." (Mat 15:21-28) Apakah kita CEPAT MUNDUR ketika ada TANDA PENOLAKAN? KASIH AKAN ANAKNYA yang membuat ibu itu TEKUN & GIGIH. Apakah kita mempunyai KASIH SEPERTI ITU?
(Pastor PM Handoko, CM -Malang-)
Sent from my BlackBerry 10 smartphone on the Telkomsel network.
No comments:
Post a Comment