Thursday, September 24, 2015

TURUTILAH DORONGAN ROH KUDUS dalam HATI

Kamis, 24 September 2015 B
  -----------------------
Kita MENABUR, tapi TIDAK MEMBAWA HASIL, makan tapi TIDAK KENYANG, minum tapi TIDAK PUAS, berpakaian tapi TIDAK HANGAT, bekerja tapi TIDAK MENIKMATI UPAH. Mengapa? Karena kita MENGABAIKAN URUSAN TUHAN & mendahulukan urusan kita sendiri (Hag 1:1-8). Jika kita melakukan urusan Tuhan, maka DIA akan MEMBUAT URUSAN KITA BERHASIL. Maka TURUTILAH DORONGAN ROH KUDUS dalam HATI, jangan padamkan & mengikuti nafsu (Luk 9:7-9).

(Pastor PM Handoko, CM -Malang-)

Sent from my BlackBerry 10 smartphone on the Telkomsel network.

No comments: